Ramuan Lemon, Apel, Jahe dan wortel Bisa Atasi Masalah Mendengkur

Delemonaslisarilemon.blogspot.com - Mendengkur merupakan salah satu gangguan tidur yang bisa sangat menyebalkan. Tidak hanya dapat menurunkan kualitas tidur, andai kita telah mempunyai pasangan, maka mendengkur juga bisa menjadi hal yang sangat mengganggu pasangan kita. Nah.. di kesempatan ini, kami akan memberikan informasi mengenai minuman yang bisa mengatasi masalah mendengkur yang mungkin sedang Anda alami.

Ramuan Lemon, Apel, Jahe dan Wortel Bisa Atasi Masalah Mendengkur


Mendengkur ini terjadi karena adanya getaran pada saluran pernapasan yang terjadi tatkala kita bernafas ketika tidur. Terkadang dengkuran dapat muncul dengan sangat keras dan mengganggu orang lain.

Dalam penanganannya, para ahli kesehatan menyebutkan jika selain dengan obat-obatan, ternyata kita juga bisa mengatasi masalah mendengkur ini dengan membuat ramuan atau jus yang nikamat dan terbuat dari sejumlah bahan buah-buahan.

Bahan-bahan yang di perlukan:
  • 2 buah apel
  • 1/4 buah lemon
  • sebuah akar jahe
  • 2 buah wortel
  • Air putih setengah cangkir

Langkah pembuatan:
  1. Bersihkan semua bahan dan kupaslah kulitnya hingga bersih.
  2. Potong kecil-kecil agar mudah untuk di blender.
  3. Semua bahan ini, kemudian blender hingga lembut dan saring dari ampasnya.
  4. Minumlah sari dari ramuan atau jus bahan-bahan ini.

Agar bisa mendapatkan hasil yang maksimal dalam mengatasi masalah mendengkur ini, sebaiknya konsumsi ramuan atau jus ini 2 hingga 3 jam sebelum tidur. Kita pun tidak akan mendengkur di malam hari sehingga tidur kita dapat menjadi lebih nyenyak sekaligus tidak mengganggu pasangan kita.

Terdapat juga salah satu tips lainnya untuk mencegah mendengkur, yaitu caranya dengan memakai beberapa buah bantal sebagai penyangga kepala saat tidur. Hal ini akan membuat saluran pernafasan tidak terlalu tertekan oleh badan sehingga aliran udara menjadi lebih lancar dan dengkuran pun tidak akan terjadi ketika kita tidur.

Informasi kesehatan lainnya klik disini.

Sekian pemabahasan mengenai ramuan lemon, apel, jahe dan wortel dalam mengatasi masalah mendengkur. Semoga bermanfaat.

Comments

  1. silahkan langsung saja bermain bersama kami di Arenadomino(com) ditunggu kehadiran anda semua hadiah nyata menanti anda semua silahkan.. WA +855 96 4967353

    Izin ya admin..:)
    Yuk dapatkan hadiah ny dengan modal 20rb saja sudah bisa menikmati semua permainan poker di ARENADOMINO loh yuk langsung saja.. WA +855 96 4967353

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

Teh Nikmat Paduan Jahe dan Lemon

Tips Memilih Lemon Yang Segar

De Lemon